Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Kapan Ya ke Yogyakarta Lagi?

7 Oktober 2022   21:02 Diperbarui: 7 Oktober 2022   22:10 538
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri
Dokpri

Masakan di warung Moro Lejar enak sekali. Ingin rasanya Omjay nambah. Tapi takut kekenyangan. Sebab perjalanan masih panjang ke Jakarta. Takut muntah kalau kebanyakan makan di kereta api taksaka.

img-20221007-wa0122-63403ff6edff7602bd201fa2.jpeg
img-20221007-wa0122-63403ff6edff7602bd201fa2.jpeg
Alhamdulillah kereta taksaka yang ditunggu tiba. Semua siswa dan panitia naik kereta. Para pemandu dari Ariz tour sangat sigap membantu kami semua.

Kereta akan berangkat dari stasiun tugu Yogyakarta. Kemudian akan berhenti di stasiun Kutoarjo, Kebumen, Kroya, Purwokerto, Cirebon, Jatinegara, dan Gambir Jakarta. Pelayanan dari PT KAI semakin baik untuk para penumpangnya. Ada fasilitas WiFi dan aplikasi KAI serta menu makanan dan minuman yang semakin bertambah. Pergi pulang dari Jakarta ke Yogyakarta membuat kami bahagia.

Kapan ya ke Yogyakarta lagi? Pasti semua kangen dengan keindahan dan keramahan penduduk Yogyakarta. Semoga bisa kembali ke Yogyakarta naik kereta api lagi. 

Omjay sudah pesan tiket kereta untuk tanggal 21 Oktober 2022 dan kembali tanggal 23 Oktober 2022. Rencana Omjay akan ikut kopdar para penulis rumah virus literasi di LPMP Yogyakarta.


Kembali ke Jakarta/dokpri 
Kembali ke Jakarta/dokpri 

Pelayanan PT KAI yang semakin baik, membuat banyak orang jatuh cinta kepadanya. Kapan ke Yogyakarta lagi naik kereta?

Dokpri 
Dokpri 

Salam blogger persahabatan

Omjay

Guru blogger Indonesia

Blog https://wijayalabs.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun