Mohon tunggu...
Wahyu Sapta
Wahyu Sapta Mohon Tunggu... Penulis - Penulis #Peraih Best In Fiction Kompasiana Award 2018#

Menyatulah dengan alam, bersahabatlah dengan alam, ikuti alirannya, lalu kau rasakan, bahwa dunia itu indah, tanpa ada suatu pertentangan, damai, nyaman, teratur, seperti derap irama alam berpadu, nyanyian angin, nyanyian jiwa, beiringan, dekat tapi tak pernah berselisih, seimbang, tenang, alam, angin, jiwa, mempadu nyanyian tanpa pernah sumbang...

Selanjutnya

Tutup

Foodie Artikel Utama

Orak-arik Ikan Pindang, Resep Praktis, Gampang, dan Sedap

19 April 2020   15:36 Diperbarui: 19 April 2020   19:56 779
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Orak-arik Ikan Pindang, Resep praktis, gampang, dan sedap. | Foto: Wahyu Sapta.

4. Masukkan telur, aduk-aduk hingga matang dan kering. 

5. Hidangkan dalam wadah dan taburi dengan bawang goreng. 

6. Siap disantap bersama keluarga. 

Mudah dan tidak ribet, bukan? Hasilnya juga sedap. Cocok jika dinikmati bersama nasi putih hangat. Bisa menghabiskan nasi sebakul nih. 

Menu ini juga bisa disajikan bersama sayur bayam bening. Cocok banget. Apalagi bagi penggemar pedas, jika masih merasa kurang pedasnya, bisa menambah pedas dengan sambal terasi. Yang suka lalap petai juga bisa menggabungkannya. Duh, jadi ngiler sendiri nih. 

Yuk, mari kita bersantap!

Yuk, marilah makan. Orak-arik pindang enak, cocok disantap bersama nasi putih hangat dan sayur bening. Sambal terasi juga lalapn petai. Sedaaap... |Foto: Wahyu Sapta
Yuk, marilah makan. Orak-arik pindang enak, cocok disantap bersama nasi putih hangat dan sayur bening. Sambal terasi juga lalapn petai. Sedaaap... |Foto: Wahyu Sapta
Oya, abaikan pus-pus yang merasa kehilangan ikan pindangnya tadi, ya. Karena saya sudah berjanji pada mereka, besok saya ganti. Beli di abang sayur yang biasa lewat. 

Selamat mencoba, ya! 

Salam, 

Wahyu Sapta. 

Semarang, 19 April 2020. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun