Mohon tunggu...
Vina Ramandhani
Vina Ramandhani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Man Jadda Wa Jadda

Tanamkan ilmu padi

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Aplikasi Aritmatika Sosial dalam Jual Beli Sehari-hari

19 Juni 2022   02:00 Diperbarui: 19 Juni 2022   02:26 1049
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Harga jual = Harga beli -- rugi

Dari rumus diatas terlihat jelas bahwa harga jual sangat berkaitan erat dengan harga beli, untung, dan rugi.

Harga beli adalah harga yang dikeluarkan seseorang ketika ingin membeli sebuah barang atau lainnya. Harga beli ini sangat penting untuk menentukan harga jual dari barang yang akan dijual pedagang.

Rumus harga beli :

Harga beli = Harga jual -- untung

Harga beli = Harga jual + rugi


Jika dilihat dari kedua rumus antara harga jual dan harga beli memiliki korespondensi  yang saling bertolak belakang antara untung dan rugi. Jika ingin harga jualnya tinggi maka kita harus menaikkan keuntungannya dan ditambah dengan harga beli dan meminimalisir kerugiannya kemudian dikurangkan harga beli. Namun, jika kita ingin mengetahui harga beli maka kita harus mengurangkan harga jualnya dengan keuntungan atau menambahkan harga jualnya dengan rugi. Nah, bagaimana cara menentukan untung dan rugi?

Untung adalah keadaan harga jual lebih besar dibandingkan dengan harga beli. Sedangkan, rugi adalah keadaan  harga beli lebih besar dibandingkan dengan harga jualnya.

Harga jual > harga beli = untung

Harga jual < harga beli = rugi

Rumus untuk menghitung untung dan rugi seperti di bawah ini:

  • Untung
  • Rugi
  • Untung = harga jual -- harga beli
  • Rugi = harga beli -- harga jual
  • Untung = % untung x harga beli
  • Rugi = % rugi x harga beli
  • % untung = untung/harga beli x 100 %
  • % rugi = rugi/harga beli x 100 %

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun