Mohon tunggu...
Utra Yani
Utra Yani Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Sutha Jambi

-

Selanjutnya

Tutup

Financial

Mengenal perbandingan dan persamaan kaidah akuntansi syariah dengan akuntansi kovensional di indonesia

9 September 2020   03:50 Diperbarui: 11 September 2020   04:57 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Secara akuntansi konvensional, konsep modal dikenal dalam dua bagian, yaitu modal tetap (aktiva tetap) dan modal beredar (aktiva lancar). Berbeda halnya dengan akuntansi syariah dimana modal pokok dibagi dalam dua hal yaitu uang atau cash dan harta barang atau stock. Modal berupa barang sendiri dibedakan menjadi dua, yaitu barang milik dan barang dagang.

Prinsip Laba

Seperti yang dipahami secara umum, laba terjadi jika ada kegiatan jual beli. Hal itulah yang menjadi prinsip laba dari akuntansi konvensional. Namun berbeda jika dilihat dari sudut pandang akuntansi syariah. Pada akuntansi syariah, laba akan ada ketika adanya perkembangan dan pertambahan nilai barang, tidak peduli barang tersebut terjual atau belum terjual. Hanya saja memang, laba baru bisa dinyatakan jika sudah ada jual beli dan laba tidak boleh dibagi sebelum benar-benar nyata diperoleh.

Cakupan Laba

Pada akuntansi konvensional, prinsip laba bersifat universal yaitu mencakup laba dagang, modal pokok, transaksi, dan uang dari sumber lain. Sedangkan pada akuntansi syariah, laba akan dibedakan menjadi dua yaitu laba dari aktivitas pokok dan modal pokok serta laba yang berasal dari transaksi. 

5. persamaan kaidah akuntansi syariah dengan akuntansi konvensioanal.


prinsip pemisahan jaminan keuangan dengan prinsip unit ekonomi.

prinsip penahunan ( hauliyah) dengan prinsip priode waktu atau tahun pembukuan keuangan.

prinsip pembukuan langsungan dengan pencatatan bertanggal 

prinsip kesaksian dalam pembukuan dengan prinsip penentuan barang.

prinsip perbandingan (muqabalah) dengan prinsip perbandingan income dan cost.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun