Mohon tunggu...
Zia Muthi Amrullah
Zia Muthi Amrullah Mohon Tunggu... -

Penulis, peminat filsafat

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Sekolah Para Pendusta

17 Mei 2014   22:46 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:25 25
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku belajar berbohong pada para pedagang dan makelar
cacatnya didiamkan, bagusnya dibuat besar
dan berkata barang yang terbeli tak dapat ditukar

Aku belajar pada tukang fitnah
sembunyikan jasanya , buat suatu cela jadi nyata

Di hadapan-Nya
Kini aku raja pendusta
menerima segala hukuman siksa
dengan pasrah dan tanpa bisa lagi berkilah

Mashhad, Iran
17 Mei 2014
Zia Muthi Amrullah


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun