Mohon tunggu...
Berita UMS
Berita UMS Mohon Tunggu... Penulis - Dikelola oleh Bidang Humas Universitas Muhammadiyah Surakarta

UMS Unggul Mencerahkan Semesta

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mencerahkan! Nuansa Mendunia saat Masta PMB UMS 2023 Gelombang 2

21 Agustus 2023   13:44 Diperbarui: 21 Agustus 2023   13:48 248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Prof., Sofyan menyampaikan bahwa UMS menjadi Perguruan Tinggi Islam nomor 3 di dunia. Urutan pertama dari Kairo, Ke dua dari Iran, dan ketiga adalah Universitas Muhammadiyah Surakarta.

"Saya rasa nanti mahasiswa di kampus tidak hanya komunitas mahasiswa Indonesia, tetapi mereka juga dapat berinteraksi dengan mahasiswa luar negeri, dan inilah kelebihan UMS, sehingga disebut mendunia," tegas Rektor UMS itu.

Menurut Ali Abdulraoof Taha Al-Maktari mahasiswa asing dari Yaman, kuliah S2 Pasca sarjana jurusan Teknik Kimia, mengungkapkan rasa syukurnya diajak mengikuti penerimaan MABA di Edutorium UMS

Dok Humas UMS
Dok Humas UMS

"Saya diminta menjadi MC acara, dan kegiatan ini sangat seru. Di sini mahasiswa asing juga berpartisipasi, ada orang Indonesia yang menari. Selain itu ada makanan juga, enak semua luar biasa," ungkap Mahasiswa Program Magister Teknik Kimia itu.

Ali menyampaikan, Master of Ceremony pada Masta PMB UMS ada tiga bahasa, supaya mahasiswa asing yang tidak bisa bahasa inggris dan bahasa Indonesia yang dari Arab juga bisa memahami acara ini.


"Alhamdulillah, acara ini sangat sukses dan Insya Allah akan ada banyak keseruan pada tahun depan," pungkasnya. (Fika/Humas)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun