Mohon tunggu...
Tegar Yulianto
Tegar Yulianto Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Ilmu Hubungan Internasional - Universitas Sriwijaya (UNSRI)

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Perkembangan Industri Keamanan Siber Tiongkok

2 Desember 2021   12:00 Diperbarui: 2 Desember 2021   12:36 237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tetapi, karena semakin banyak warga yang terhubung melalui layanan online, kebutuhan untuk menciptakan infrastruktur keamanan siber terus meningkat.

Dalam rencana ekonomi lima tahun Tiongkok yang telah dirilis pada tahun 2020, Tiongkok berusaha untuk mempercepat pengembangan teknologi global, berdasarkan data yang telah dirilis oleh bisnis dan riset data GlobalData. “Untuk mencapai kemajuan teknologi, Tiongkok harus memperkuat hubungan diplomatiknya sehingga dapat meningkatkan perdagangan dan menciptakan perdagangan baru. 

Untuk menjadikan Tiongkok yang lebih mandiri dalam teknologi, rencana ekonomi ini didasarkan pada tiga pilar, yaitu: reformasi, keterbukaan dan inovasi. Kebijakan keamanan siber terbaru yang dirilis membahas tentang reformasi dan inovasi. 

Namun, dengan diterapkannya perubahan kebijakan yang substansial, Tiongkok memiliki banyak pekerjaan yang harus dilakukan untuk berkompetisi dengan negara-negara Barat terutama dengan Amerika Serikat. Draft strategi Tiongkok ini jika diterapkan akan membantu untuk memusatkan perhatian terhadap keamanan siber tetapi perjalanan Tiongkok masih panjang untuk dilalui. (Glover, 2021).

 

Referensi:


Cheung, Tai Ming. (2018). The Rise of China as a Cybersecurity Industrial Power: Balancing National Security, Geopolitical, and Development Priorities. Journal of Cyber Policy. 1-21.

Glover, Claudia. (13 Juli 2021). China Wants to Boost Its Cybersecurity but Its Plan is Lacking in Detail [daring]. Techmonitor. techmonitor.ai

Yin, Dave. (20 Juli 2021). Beijing's Costly Plans for Cybersecurity 'Self-Sufficiency' [daring]. Protocol. www.protocol.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun