Mohon tunggu...
Kelvin
Kelvin Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Write About Fintech Update

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Trik WhatsApp untuk Menaikkan Performa Bisnis

24 September 2021   15:31 Diperbarui: 24 September 2021   15:35 293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Maksudnya, waktu yang dibutuhkan pelanggan untuk dapat respon, jawaban, atau solusi dari Anda ketika mereka membutuhkan.

Bayangkan saja Anda chat seseorang di WhatsApp dan tak kunjung dibaca. Sebel kan?

Atau Anda sedang kehilangan kartu ATM Anda dan pergi ke bank untuk memblokir kartu agar rekening nanti tidak dibobol. Tapi waktu Anda datang, Anda harus mengantre di belakang 10 orang.

Hal itu sama dengan ketika customer Anda membutuhkan jawaban Anda.

Ketika mereka menghubungi Anda lewat WhatsApp, mereka juga berharap untuk direspon secepatnya.

Terlepas dari pertanyaan mereka genting ataupun tidak, hal itu masih dianggap penting bagi mereka.

Untuk membuat Anda selalu tersedia bagi pelanggan, Anda bisa mengoptimasi performa customer service Anda di WhatsApp.

Kalau saya tidak salah, 1 akun WhatsApp Business bisa digunakan oleh 4 orang berbeda. Sehingga, kalau 1 AFK, masih ada orang lain untuk menggantikannya.

"Tapi bagaimana kalau semuanya sedang tidak aktif?"

Sama seperti sebelumnya, Anda bisa mengandalkan WhatsApp Business API.

Berbeda dengan aplikasi WhatsApp Business biasa, 1 akun yang menggunakan WhatsApp Business API bisa diakses oleh ratusan bahkan ribuan orang sekaligus.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun