Mohon tunggu...
Inovasi

Say Yes to Gadget?

20 Oktober 2015   11:24 Diperbarui: 20 Oktober 2015   11:24 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inovasi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Gadget bukanlah hal asing lagi di era globalisasi ini. Dari orang dewasa, remaja bahkan anak SD pun mengenal apa itu gadget. Gadget sendiri merupakan inovasi teknologi yang memungkinkan untuk melakukan pekerjaan dikala mendesak tidak perlu repot untuk mencari laptop atau komputer. Walaupun belum sepenuhnya dapat menggantikan laptop atau komputer namun gadget memiliki manfaat tersendiri. Bahkan mungkin saat ini gadget sudah menjadi barang primer. Hal ini dapat dilihat dengan banyaknya pengguna gadget. Bisa dibilang gadget sudah menjadi gaya hidup.

Beberapa manfaat penggunaan gadget yaitu :

1. Dapat dengan mudah mengakses informasi

Dengan adanya gadget, kita dapat mengakses informasi dimana pun dan kapan pun kita mau

2. Memperlancar komunikasi

Melalui gadget kita dapat memperlancar komunikasi dengan seseorang yang jaraknya tidak dekat dengan kita dalam waktu yang singkat.

3. Hiburan

Gadget juga bermanfaat untuk menghilangkan kepenatan melalui hiburan yang ditawarkan. Hiburan tersebut dapat berupa musik, games, video dan software multimedia lainnya. 

5. Gaya Hidup

Memiliki gadget terkadang bisa menjadi sebuah gaya hidup, karena terkadang seseorang memanfaatkan gadget ini hanya untuk memperkuat kepercayaan dirinya atau status sosial. Sisi lainnya supaya tidak ketinggalan trend masa kini.

Disamping peranan yang multifungsi, gadget juga memiliki dampak negatif terhadap psikologis dan fisik penggunanya.

Gimana? Tetap say yes to gadget?

 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun