Mohon tunggu...
Sholahuddin Al Fatih
Sholahuddin Al Fatih Mohon Tunggu... Dosen - Dosen, Penulis, Public Speaker

Menulis adalah seni bercerita dan merangkai kata

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Dilema Kartu Prakerja

23 Februari 2021   11:51 Diperbarui: 23 Februari 2021   12:22 276
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mungkin, pemerintah ingin mendorong agar start up berstatus unicorn tersebut segera naik level menjadi decacorn. Caranya dengan menjadikan unicorn tersebut sebagai mitra kartu prakerja, yang berpotensi besar menaikkan valuasi, brand image hingga ketersediaan tenaga ahli dan terdidik. Namun, kondisi ini sepertinya kontra produktif dengan realitas yang ada di tengah masyarakat. Bagaimana mungkin bisa memberikan pelatihan dalam waktu singkat dengan hasil yang efektif? Sementara konten yang tersedia, sejauh ini belum cukup aplikatif dan relevan. Solusinya, pemerintah sejatinya perlu menggandeng BLK dan LPK yang telah memiliki kompetensi untuk menyelenggarakan pelatihan.

 Hilangkan mindset bahwa BLK dan LPK adalah lembaga pelatihan jaman old. Faktanya, mereka kini telah bertransformasi menyesuaikan dengan kebutuhan zaman. Beberapa LPK, merespon pembelajaran daring akibat covid-19, bahkan telah menyiapkan pelatihan online menggunakan platform digital. Sehingga, kolaborasi antara unicorn dengan BLK/LPK diharapkan bisa menghasilkan konten pelatihan yang relevan dan aplikatif. Ini momen untuk kolaborasi. Bukan lagi kita harus jalan sendiri-sendiri. Ide besar, harapan besar, untuk bangsa sebesar Indonesia. Semoga, kedepan kartu prakerja bisa lebih baik lagi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun