Mohon tunggu...
samuel purba
samuel purba Mohon Tunggu... Administrasi - PNS, pemerhati sosial

Penikmat alam bebas dan bebek bakar; suka memperhatikan dan sekali-sekali nyeletuk masalah pendidikan, budaya, dan kemasyarakatan; tidak suka kekerasan dalam bentuk apa pun.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Pengharapan yang Tidak Mengecewakan

18 Mei 2018   12:25 Diperbarui: 18 Mei 2018   12:41 1036
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebagai contoh sederhana, istri saya adalah orang yang tekun mendampingi anak-anaknya dalam pendidikan. Setiap hari dia memeriksa PR anak kami. Tidak hanya itu, dia juga memberikan tugas-tugas tambahan untuk memperkaya pemahaman anak kami di luar buku-buku pelajarannya.

Awalnya anak saya berontak karena merasa tertekan. Namun dengan kesabaran mamanya, pelan-pelan dia kemudian dapat memahami pelajarannya. Tidak hanya itu, dia juga menemukan pola belajar yang cocok dan nyaman baginya sendiri. Hasilnya kemudian bisa dilihat dari prestasi akademiknya yang semakin baik, bahkan menjadi yang terbaik di kelasnya.

Itulah buah dari pengharapan istri saya terhadap anak-anak kami.  Hal ini semakin meningkatkan pengharapan kami, bahwa mereka adalah anak-anak yang mampu berprestasi dan kelak akan menjadi anak-anak yang berguna bagi masyarakat, agama, dan negaranya.

Benar sekali kalimat dalam Film Shawshank Redemption di atas, "Hope is a good thing, maybe the best of things. And no good thing ever dies"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun