Mohon tunggu...
Ronny Rachman Noor
Ronny Rachman Noor Mohon Tunggu... Lainnya - Geneticist

Pemerhati Pendidikan dan Budaya

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Bulan Madu Australia dan Timor Leste Segera Berakhir?

27 September 2016   11:20 Diperbarui: 27 September 2016   15:51 5633
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cadangan minyak dan gas di celah Timor tidak semanis yang diperkirakan. Sumber: ww3.hdnux.com

Ketidak puasan Timor Leste akan kepemilikan celah Timor ini memang membuat hubungannya dengan Australia makin memanas mengingat sampai saat ini tidak ada kata sepakat terkait dengan sengketa ini. 

Bulan lalu Timor Leste membawa kasus ini ke The Permanent Court of Arbitration (PCA) untuk meminta bantuan menyelesaikan sengketa ini. Dengan pengaduan Timor Leste  ini akhirnya pengadilan Internasional menyetujui untuk membawa sengketa  ini dan menyelesaikannya  di pengadilan internasional.

Dengan adanya keputusan ini, menteri luar negeri Australia menyatakan bahwa Australia akan menghormati keputusan ini dan tetap berkomitmen untuk melakukan rekonsiliasi dengan Timor Leste dengan mengikuti  proses hukum ini di pengadilan Internasional.

Pengadilan atas sengketa celah Timor ini akan dilaksanakan berdasarkan landasan hukum the Haque yang berusaha membawa perbedaan pendapat kedua negara ini diselesaikan di meja perundingan Internasional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun