Mohon tunggu...
Rizqi Fathurrohman
Rizqi Fathurrohman Mohon Tunggu... Freelancer - Belajar dan Bermain

Belajar dari melihat, mempelajari, dan mencoba. Diri yang memiliki motto hidup "Muda berkarya, tua berjaya, mati masuk surga". Mari berbagi dan berdiskusi.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Serotonin, Bahagianya Aku Memilikimu

16 Desember 2020   23:13 Diperbarui: 17 Desember 2020   00:04 165
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Fernando Brasil on Unsplash 

Cirinya kalau Serotonin kita sedang berproses, kita merasa ngantuk jika kita selesai makan. Dan Faktanya, tidur  juga kan termasuk kebahagiaan loh!

Photo by Priscilla Du Preez on Unsplash 
Photo by Priscilla Du Preez on Unsplash 

UAAAA!! Teriak di bantal, jambak rambut, mukul-mukul gajelas

Lalu apa ya kaitannya Si  Serotonin dengan depresi?

Berdasarkan Artikel ALODOKTER, sebuah penelitian menyebutkan bahwa Serotonin yang miliki kadar yang tidak seimbang, dapat membuat seseorang mengalami gangguan suasana hati yang akan menyebabkan stres, bahkan depresi.

Lalu untuk mencapai kebahagiaan, Serotonin membutuhkan asam amino triptofan untuk dijadikan bahan dasar. Sedangkan untuk memperoleh itu, kita membutuhkan asupan makanan yang mengandung triptofan. Jika kadar triptofan kita baik, maka hormon serotonin kita juga baik.

ooohh jadi ini penyebab hubungan aku sama dia ga langgeng. Doi jarang ngajak jajan yang bergizi dan beliin makan makanan yang mengandung serotonin. Huhuhu~

Berikut 5 asupan makanan yang dapat meningkatkan hormon serotonin kalian:

  • Telur

Triptofan yang ada didalam telur berasal dari protein yang berada dalam kuning telur. Kadar protein ini yang mampu untuk meningkatkan kadar Serotonin yang ada dalam tubuh.

  • Tahu

Kandungan protein nabati yang ada didalam tahu menjadikan bahan makanan ini tepat untuk masuk daftar menu makan kalian. Kadar triptofan yang tingga dapat meningkatkan kadar hormone serotonin yang mantap. Cocok!

  • Ikan salmon

Ikan yang hidup di Samudera Atlantik dan Pasifik ini, memiliki banyak nutrisi yang terkandung didalamnya. Nutrisi tersebut salahsatunya adalah triptofan

  • Keju

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun