Mohon tunggu...
Rizky Amalia
Rizky Amalia Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Jejak Peradaban Mengislamkan Tanah Jawa

15 November 2018   19:36 Diperbarui: 15 November 2018   19:41 316
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Anggota Walisongo angkatan pertama, kedua, ketiga dan keempat, dan yang terkhir angkatan ke lima yakni 1) Sunan Giri 2) Sunan Ampel 3) Sunan Mbonang 4) Sunan Kudus 5) Sunan Gunung Jati 6) Sunan Drajad 7) Sunan Kalijogo 8) Raden Fattah 9) Fathullah Khan, berkedudukan di Cirebon, kemudian diadakan sidang wali songo ke enam yang di pimpin raden patah (sultan demak), yang menghasilkan wali lima angkatan ke enam 1) Sunan Giri 2) Sunan Ampel 3) Sunan Mbonang 4) Sunan Kudus 5) Sunan Gunung Jati 6) Sunan Drajad 7) Sunan Kalijogo 8) Sunan Muria 9) Sunan Pandanaran, berkedudukan di Tembayat, Klaten. Dimana beliau beliau ini menyebarkan agama islam melalui jalan

  • Sarana perdagangan
  • Sarana perkawinan
  • Sarana kebudayaan yang meliputi ( Seni Ukir atau Seni Pahat, seni bagunan, seni sastra yang sangat menarik menurut pendapat saya dimana ada lirik syair/tembang gamelang yang di ciptakan sunan bonang, yang terkenal sampai sekarang syair "tombo ati"
  • "Tombo ati iku lima warnane"
  •  "Moco Al-Qur'an angen-angen sak maknane"
  • "Kaping pindo Sholat wengi lakonono"
  • "Kaping telu wong kang soleh kumpulono"
  • "Kaping papat dzikir wengi ingkang suwe"
  •  "Kaping limo kudu weteng ingkang luwe"  4.Sarana pendidikan 5) Sarana tasawuf
  • Ada tarekat kejawen atau aliran kebatinan,diantaranya: Paguyuban Sumarah, Panguyuban Ngesthi Tunggal, Ajaran Tri Purusa, Saptadarma, Susila Buddhi Darma (Subud), Politikisasi Penghayat Kepercayaan. Islam tasawuf mengalami perkembangan pesat, seperti: Tarekat Naqsyabandiyah, Qadiriyah, Syattariyah, Tijaniyah, Rifaiyah, Sammaniyah, Sadzaliyah dan tarekat lainnya.  Dan kejawen tersebut banyak yang memiliki pemikiran yang sama dengan Syekh Siti Jenar, yaitu manunggaling kawula Gusti atau jumbuhing kawula Gusti, bahwa manusia berasal dari Dzat Allah.

terimakasih :)

sumber : muhammad In'am Esha.2011.Percikan Filsafat Sejarah dan Peradaban Islam (Cetakan 1). Malang: UIN MALIKI PRESS


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun