Mohon tunggu...
Nurmarinda Dewi Hartono
Nurmarinda Dewi Hartono Mohon Tunggu... Freelancer - Ririn Marinda

Pendiam di dunia nyata, Menghanyutkan dalam tulisan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Social-Emotional Learning (SEL), Paket Menuju Kesuksesan

16 Februari 2020   21:35 Diperbarui: 16 Februari 2020   21:44 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

-Memahami perspektif orang lain dan berhubungan secara efektif dengan mereka

-Lebih memiliki sikap yang positif  terhadap diri sendiri, orang lain, dan tugas termasuk peningkatan self-efficacy, kepercayaan diri, kegigihan, empati, koneksi dan komitmen terhadap sekolah, dan rasa tujuan

-Perilaku sosial dan hubungan yang lebih positif dengan teman sebaya dan orang dewasa
-Mengurangi masalah perilaku dan perilaku pengambilan risiko
-Mengurangi tekanan emosi
-Meningkatkan nilai ujian dan kehadiran

Hawkins dkk juga mengatakan dalam jangka panjang, kompetensi sosial dan emosional yang lebih besar dapat meningkatkan kemungkinan kelulusan sekolah menengah, kesiapan untuk pendidikan pasca-sekolah menengah, kesuksesan karier, hubungan keluarga dan pekerjaan yang positif, kesehatan mental yang lebih baik, pengurangan perilaku kriminal, dan partisipasi kewarganegaraan.

Bagaimana menurut pembaca ? apakah kita sudah memiliki 5 kompetensi tersebut ? Jika belum maka bukan waktu yang terlambat untuk memulai melatih social emotional skills lewat SEL. Sosial dan emosional yang baik akan membuat hubungan kita dengan diri sendiri maupun orang lain lebih baik sehingga pintu menuju kesuksesan semakin dekat.  Untuk lebih lengkapnya silahkan kunjungi web resmi CASEL di bawah ya.

https://casel.org/ 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun