Mohon tunggu...
Rijo Tobing
Rijo Tobing Mohon Tunggu... Novelis - Novelis

Penulis buku kumpulan cerpen "Randomness Inside My Head" (2016), novel "Bond" (2018), dan kumpulan cerpen "The Cringe Stories" (2020) dalam bahasa Inggris. rijotobing.wordpress.com. setengah dari @podcast.thechosisters on Instagram.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Hujan Bulan Juli

19 Juli 2020   23:50 Diperbarui: 19 Juli 2020   23:42 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Air mataku mengalir deras seperti tetesan hujan. Cukup, cintamu saat ini cukup bagiku.

"Rui, kita perlu bicara," katanya.

"Nanti saja." Aku tak mengacuhkan kehadirannya di hadapan kita. "Kami masih punya satu bulan lagi."

Itu yang kuputuskan pada suatu sore pada bulan Juli, ketika hujan mengguyur gedung tempat kita berjumpa berjuta kali. Saat hujan turun pada bulan-bulan berikutnya, kau sudah berada di tempat yang jauh. Ragamu dan hatimu adalah milikmu, bukan milikku.

Hari ini aku mendongak menantang langit. Tak terasa bulan Juni sudah datang kembali. Dan hujan turun lagi.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun