Mohon tunggu...
Rahmad ridwan
Rahmad ridwan Mohon Tunggu... Guru - MAHASISWA HUBUNGAN INTERNASIONAL UNIVERSITAS POTENSI UTAMA

Mahasiswa Hubungan Internasional Universitas Potensi Utama

Selanjutnya

Tutup

Money

Rencana Bisnis Usaha Thai Tea

20 Oktober 2020   09:09 Diperbarui: 20 Oktober 2020   09:25 5892
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

BAB III
ANALISIS BISNIS

3.1. ANALISIS SWOT
STRENGTHWEAKNESSOPPORTUNTIESTHREATS
- Harga jual
- Mutu produk
- Desain Kemasan
- Kecepatan pelayanan  - Promosi dan Iklan
- Saluran Distribusi - persaingan usaha yang sama
- peraingan produk subtitusi
- akses dan informasi pasar- Buah import

   3.2. ANALISIS PASAR
3.2.1. Segmentasi Pasar
Thai tea yang beraneka rasa merupakan minuman yang dapat di konsumsi oleh semua kalangan umur, dimulai dari kalangan anak-anak, remaja , dewasa, dan kalangan orang  tua. Sehingga teh yang beraneka rasa ini nikmat dan aman saat di minum.
3.2.2. Target Pasar
RR thai tea ditargetkan untuk semua kalangan baik anak-anak , remaja, maupun orang dewasa.
3.3. STRATEGI BISNIS
Dengan adanya strategi bisnis ini dapat dijadikan fokus utama dalam mengembangkan serta memperluas cakupan usaha yang akan dijalani, diantara lain :
1.Pengembangan melalui varian rasa yang di tambah dalam bahan dasar kopi
2.Tempat atau lokasi yang strategis seperti: sekolah. Perkantoran, dan mall
3.Kegiatan promosi

3.4. ANALISIS PRODUKSI
3.4.1. PROSES PRODUKSI
1.Masak sampai mendidih  teh originalnya
2.Siapkan bahan pada cangkir gelas aduk
3.Tuangkan teh pada cangkir gelas aduk tambahkan susu cair lalu aduk
4.Tuangkan adukan tadi ke dalam cup plastic lalu lumuri dengan coklat dan tambahkan es
5.Tutup kemasan dengan rapi
3.4.2. BAHAN BAKU
1.Teh original
2.Susu cair
3.Kopi
4.Coklat dan berbagai essence varian rasa
5.Air mineral
6.Es batu

3.5. PERENCANAAN KEUANGAN
3.5.1. BIAYA AWAL
Biaya awal yang dibutuhkan untuk menjalankan usaha di perkirakan sebesar Rp.8.500.000 .Penggunaan modal untuk tahap awal akan memproduksi dengan 6 varian rasa yang berbeda untuk diperkenalkan kepada konsumen. Adapun peralatan atau bahan yang dibutuhkan antara lain:
1. pembelian paket franchise dari franchisor sebesar 4.500.000 sudah termasuk
No Nama BarangJumlah barang
1Toples 2
2Dandang 1
3Saringan 1
4Teko 2
5Tremos1
6Kompor + regulatora
7Botol sirup 1
8Gelas aduk 6
9Cangkir Kopi 1
10Nampan
11Bukaan Kaleng
12Tempat Cup
13Sendok Aduk
14Sendok Takar
15Gelas Takar
16Tempat Sedotan
17Booth Besi
18X-Banner
19Menu list
20Gelas Takar Susu

Adapun bahan bahan baku dan peralatan penunjang jualan sebesar Rp. 3.500.000
1.Gelas cup 300 buah
2.The 300 porsi
3.Sedotan 500 cs
4.Susu kental manis 15 kaleng
5.Susu cair 15 kaleng
6.Tenda X 1 buah
7.Kursi plastic 2 buah
8.Biaya perizinan perbulan

3.6. ANALISIS RESIKO BISNIS
Adapun resiko yang akan terjadi pada saat usaha dijalankan antara lain :
1.Kenaikan Harga Bahan Baku diatas 25%
2.Kenaikan Upah  Tenaga Kerja Sebesar 30%
3.Penurunan Daya Beli Masyarakat
4.Kerusakan Mesin Pengolahan
Adapun antisipasi yang dilakukan antara lain :
1.Pembelian Stok Bahan Baku dan Penolong
2.Membuat Kontrak dengan tenaga kerja
3.Melakukan maintance secara berkala

3.6. STRUKTUR ORGANISASI
Adapun susunan struktur organisasi dalam usaha thai tea ini dilakuka secara berkelompok dengan melakukan kerjasama dengan susunan kepemilikan :
1.Rahmad Ridwan
2.Agustina
3.Delia sari
4.Syarifuddin

3.7. RENCANA AKTIVITAS DAN PENJADWALAN
 Adapun waktu operasional usaha ini adalah hari senin sampai sabtu dari pukul 11.00 s/d 22.00 WIB. Serta rencana aktivias yang akan dilakukan yaitu memberikan sampe atau contoh varian yang diberikan secara grtais sebagai pengenalan rasa yang akan dijual serta memberikan promosi membeli 5 gratis 1 sebagai alat promosi usaha thai tea.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun