Mohon tunggu...
Riana Dewie
Riana Dewie Mohon Tunggu... Freelancer - Content Creator

Simple, Faithful dan Candid

Selanjutnya

Tutup

Money

Pentingkah Generasi Milenial Belajar Berbisnis?

1 Oktober 2019   23:59 Diperbarui: 2 Oktober 2019   12:38 128
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Produk dari Metrodata (PDF Company Profile Elekom Indoensia)

“Saya sebenarnya pingin kerjasama dengan wirausaha muda. Sebenarnya kan bisnis ini sudah lama, saya, kemudian turun ke anak”, lanjut Bu Erma dengan semangat. Semangat yang menggebu dari diri beliau memang pantas diacungi jempol.

Saya yang lebih muda aja merasa kalah semangat, pantas saja CV yang berkantor pusat di Jalan Kenari no. 44A Yogyakarta ini masih berdiri sampai hari ini. walau harus melewati arus persaingan bisnis yang luar biasa di Jogja.

Cara Menjadi Agen Elekom

“Elekom itu pingin punya banyak agen-agen, pingin lebih muda anak muda, yang semangat. Misal jualan online kan produknya dari kami”, ajakan Ibu Erma untuk memencing semangat generasi muda untuk ikut bergabung bersama Elekom.

Pasti pada penasaran dong ya, bagaimana bisa mencari peruntungan dari bisnis yang sudah besar ini. Agen-agennya sudah tersebar di beberapa titik di Indonesia. Namun menurutnya, greget bisnis anak muda jaman sekarang harus lebih dimanfaatkan untuk hal-hal positif.

Produk dari Metrodata (PDF Company Profile Elekom Indoensia)
Produk dari Metrodata (PDF Company Profile Elekom Indoensia)

Nah, Elekom menyediakan wadah itu agar siapapun bisa bergabung. Syaratnya apa saja sih? Berikut beberapa hal yang bisa saya rangkum.


1. Gak Perlu Kulakan

“Hanya marketing”, jawab Bu Irma saat saya menanyakan berapa jumlah modal yang dipersiapkan untuk bergabung. Kesimpulannya, saat kita ingin bergabung menjadi agen, kita tidak perlu kulakan, apalagi mengeluarkan modal besar.

Hanya cukup menawarkan produk-produk Metrodata kepada orang-orang atau instansi yang membutuhkan. Jika ada yang order, agen hanya tinggal menanyakan stok kepada Elekom. Nah, jika masih tersedia, terjadi deh penjualan.  

2. Penghasilan Tak Terbatas 

Berbisnis apapun sebenarnya bakal asyik jika kita menjalaninya dengan sungguh-sungguh. Saat bergabung dengan Elekom pun, kita bisa mendapatkan penghasilan tak terbatas loh sejalan dengan usaha yang dilakukan. Rajin promo produk pastinya berpotensi lebih banyak penjualannya kan? Hihihi...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun