Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Tenaga Kesehatan - Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 101 x Prestasi Digital Competition (68 writing competition, 23 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

PKRS Itu Bukan Marketing, Advertising, dan Public Relation Rumah Sakit, Jadi Apa ?

5 Juni 2020   20:39 Diperbarui: 5 Juni 2020   20:58 1636
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Deskripsi : PKRS itu bukan Marketing, Advertising dan Public Relation I Sumber Foto : dreamstime.com

Pola konsumen era industry 4.0 amat berbeda dengan era industry 1.0, 2.0, dan 3.0. Konsumen akan lebih percaya dan membeli produk barang / jasa yang menurut mereka memiliki nilai lebih dan memberi manfaat bagi diri mereka. Perusahaan saat ini sudah banyak yang menggunakan konsep promosi 4.0 yakni gift -- gift -- gift -- gift (memberi) kemudian selling (menjual).

_

PKRS Mampu Meningkatkan Citra Rumah Sakit

PKRS dapat dijalankan berdampingan dengan sisi bisnis sehingga menjadi win-win solution bagi manajemen Rumah Sakit. Yang perlu di catat selain berorientasi profit sebuah layanan kesehatan juga harus adanya sisi sosial dan salah satunya adalah Promosi Kesehatan.

Promosi Kesehatan Rumah Sakit dapat berjalan seiring dengan program pencitraan Rumah Sakit/ meningkatkan citra rumah sakit. Produk-produk penyuluhan kesehatan dapat menjadi sarana untuk memberi manfaat bagi masyarakat rumah sakit. Selain itu masyarakat akan dapat mengenali logo, nama rumah sakit, alamat, jenis pelayanan, dan tenaga medis.

Web dan sosmed rumah sakit akan sering dikunjungi oleh masyarakat bila edukasi Kesehatan yang bermanfaat tersedia dan beragam. Berujung bila mereka (pasien) membutuhkan pengobatan (kuratif) dan upaya menjaga kesehatan (preventif) akan mengunjungi rumah sakit yang mereka kenali.

---

Salam hangat Blogger Udik dari Cikeas - Andri Mastiyanto
Instagram I Twitter I web I Email : mastiyan@gmail.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun