Mohon tunggu...
Ina Widyaningsih
Ina Widyaningsih Mohon Tunggu... Administrasi - Staf TU SMPN 3 Pasawahan

Penyair Pinggiran

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Gelar Apresiasi Sastra dan Bahasa

21 September 2021   09:41 Diperbarui: 21 September 2021   09:51 300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gelar Apresiasi Sastra & Bahasa/Dokpri

Nara sumber sedang memberikan penjelasan materi kepada peserta Dialog Sastra/Dokpri
Nara sumber sedang memberikan penjelasan materi kepada peserta Dialog Sastra/Dokpri

RB. Edi Pramono, SS., MA. (Dosen Universitas Tekhnologi Yogyakarta) yang menjelaskan tentang "Sastra Lama yang dapat dikembangkan menjadi hasil karya Sastra Baru".

Achmad Nasihi, MT., M.Pd. (Instruktur Literasi Kemenag Prov. DKI Jakarta) yang menjelaskan tentang "Bagaimana Pengembangan Literasi".

Dr. Pardi Suratno, M.Hum (Peneliti Bahasa Balai Bahasa Yogyakarta) yang menjelaskan tentang "Transformasi Sastra dalam hasil karya Sastra Kidung Semilir". (melalui zoom)

Dalam kegiatan ini diikuti oleh para peserta yang terdiri dari para pendidik, pegiat literasi, para penulis, dan pecinta sastra lainnya dari Jawa Barat dan Jawa Tengah yang hadir secara langsung di Balai Bahasa Prov. Jawa Barat dengan mengikuti protokol kesehatan. Juga peserta lainnya dari penjuru Nusantara yang mengikutinya melalui zoom.

Nara sumber bersama pengisi acara/Dokpri
Nara sumber bersama pengisi acara/Dokpri

Apresiasi yang sangat besar pun diberikan oleh Ketua Umum SKS dan Kepala Balai Bahasa Prov. Jawa Barat kepada seluruh Kru SKS yang secara langsung ikut serta dalam kegiatan ini, karena atas partisipasi dan kerjasama yang baik kegiatan inipun dapat terselenggara dengan baik sebagaimana harapan semuanya.

Kegiatan inipun merupakan ajang pertemuan dan silaturahmi dari para anggota SKS dari beberapa daerah di Jawa Barat dan Jawa Tengah.

Kru SKS bersama Ketua Umum SKS dan Kepala Balai Bahasa Jabar juga nara sumber/Dokpri
Kru SKS bersama Ketua Umum SKS dan Kepala Balai Bahasa Jabar juga nara sumber/Dokpri

Sastra Kidung Semilir sebagai komunitas sastra Nusantara tetap bergerak dengan kompak demi gaung literasi di negeri ini. Semoga untuk ke depannya lebih sukses lagi. Aamiin.

Display Buku Hasil Karya Para Penulis SKS/Dokpri
Display Buku Hasil Karya Para Penulis SKS/Dokpri

Salam Literasi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun