Mohon tunggu...
permana setyabudi
permana setyabudi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa STP Trisakti

Mahasiswa Program Studi D4 Perhotelan 2020 Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Selanjutnya

Tutup

Beauty

Beberapa Fakta Unik di Balik Nasional Kostum Miss Universe Indonesia 2020

18 Mei 2021   06:23 Diperbarui: 18 Mei 2021   06:28 650
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: indozone.id

Pada ajang bergengsi miss universe, perwakilan puteri Indonesia Rr ayu maulida putri berhasil memukau seluruh penonton dan dewan juri dengan menampilkan nasional costume bertema "komodo dragon: an Indonesian prehistoric heritage" pada babak National Costume berlangsung di Hard Rock Hotel, Florida, Kamis (13/5/2021).

Hal ini menjadikannya sebagai top10 best national costume menurut chenel youtube crown sister. Dan berikut fakta unik lainnya;

1. bertema komodo

Tema ini diambil karena kita tau bahwa komodo adalah binatang purba terakhir yang ada di dunia yang hidup sampai saat ini dan hanya terdapat di Indonesia. Ini akan menjadikannya ajang promosi tersendiri pada dunia luar mengenai salah satu keajaiban dunia yang masih ada

2. dirancang oleh designer terkenal

Dilansir dari instagram official puteriindonesiaofficial, baju ini di rancang oleh beberapa perancang terkenal seperti Diana M Princess dari Diana Couture and accessories dan Yuling Hoo serta Silvy Orajogo dari Le Ciel Design.

3. memiliki ukuran yang fantastis

Baju ini diperkirakan memiliki panjang 10 feet atau sekitar 3 meter dan memiliki berat sekitar 300 pound atau sekitar 136 kg. hal ini dikarenakan bahan yang digunakan adalah potongan logam dengan 3 jenis bahan yang berbeda digabungkan menjadi satu juga sequid 3D yang akan menciptakan kesan asli

4. menggunakan 5000 lempengan logam

Baju ini menggunakan 5000 lempengan logam dengan 3 jenis logam dengan warna yang berbeda yakni rustic gold, bronze juga black gold yang dijahit tangan dengan menggunakan ribuan sequid 3D yang akan menciptakan kesan liar, mewah dan penuh teka teki seperti seekor komodo. Ekor 3D juga ditambahkan agar menciptakan kesan asli pada kostum komodo yang dikenakan ayuma pada saat itu

5. menggunakan teknologi canggih

Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, kostum ayuma saat ini menggabungkan beberapa system robotik seperti motoric, sensor, juga microcontroller agar dapat menciptakan efek menjulurkan lidah pada headpiece komodo juga menciptakan efek menyala dengan bantuan lampu LCD yang terdapat pada bagian lengan, dada.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun