Mohon tunggu...
Parlin Pakpahan
Parlin Pakpahan Mohon Tunggu... Lainnya - Saya seorang pensiunan pemerintah yang masih aktif membaca dan menulis.

Keluarga saya tidak besar. Saya dan isteri dengan 4 orang anak yi 3 perempuan dan 1 lelaki. Kami terpencar di 2 kota yi Malang, Jawa timur dan Jakarta.

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Artikel Utama

Jose Manuel Ramos Horta, Mengayuh Perahu Timor Leste Menuju ASEAN

19 Mei 2022   17:43 Diperbarui: 21 Mei 2022   08:01 1221
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dan akhirnya yang mengenaskan adalah air minum. Kalau air bersih mudah diusahakan. Tapi air minum ntar dulu. Air di Timtim dimanapun berkadar kapur yang sangat tinggi. Itu hanya bisa digunakan untuk mandi dan bersih-bersih, tapi tidak untuk diminum.

Impor air mineral oleh Timor Leste sangatlah menguras devisa. Padahal sumber air di Baucau, Viqueque, Los Palos dan Manufahi dapat diubah dengan ozonisasi menjadi menjadi air minum yang sehat bagi warga.

Indonesia memang layak membantu dan memfasilitasi itu semuanya demi kebaikan hubungan bilateral kedua negara. Timor Leste tetaplah mencintai Indonesia terbukti dengan penyematan nama BJ Habibie untuk salah satu jembatan di Bidau Santana, Dili timur.

Sebaliknya Indonesia pun harus demikian, agar Timor Leste segera menjadi anggota ASEAN dan semua blue print Indonesia di masa lalu agar dilanjutkan Timor Leste dengan bantuan teknologi Indonesia.

Selamat Hari Jadi 22 tahun Timor Leste, 20 Mei 2022. Horas ..

Joyogrand, Malang, Thu', May 19, 2022

Menteri PUPR hadiri peresmian jembatan Habibie di Bidau Santana, Dili timur. Foto: timesindonesia.co.id
Menteri PUPR hadiri peresmian jembatan Habibie di Bidau Santana, Dili timur. Foto: timesindonesia.co.id

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun