Mohon tunggu...
Cahyadi Takariawan
Cahyadi Takariawan Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis Buku, Konsultan Pernikahan dan Keluarga, Trainer

Penulis Buku Serial "Wonderful Family", Peraih Penghargaan "Kompasianer Favorit 2014"; Peraih Pin Emas Pegiat Ketahanan Keluarga 2019" dari Gubernur DIY Sri Sultan HB X, Konsultan Keluarga di Jogja Family Center" (JFC). Instagram @cahyadi_takariawan. Fanspage : https://www.facebook.com/cahyadi.takariawan/

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Nasihat untuk Para Ayah

10 Mei 2023   05:00 Diperbarui: 10 Mei 2023   10:51 259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Salah satu faktor yang dapat terus menjaga kesabaran kita dalam menjalankan shalat adalah dengan mengingat tingginya kedudukan ibadah shalat di sisi Allah. Nabi saw telah bersabda,

"Hendaklah engkau memperbanyak sujud kepada Allah, karena sungguh dengan setiap sujudmu kepada Allah, Allah akan mengangkat satu derajatmu dan menghapuskan satu dosamu" (HR. Muslim no. 488).

Sujud hanya ada dalam shalat---kecuali sujud tilawah. Maka memperbanyak sujud artinya memperbanyak shalat sunnah, selain mengerjakan shalat yang wajib. Dengan banyakmelakukan shalat sunnah, artinya akan banyak pula sujud yang dilakukan seorang hamba.

Sumber Bacaan

TafsirWeb,  https://tafsirweb.com, Surat Al-Baqarah Ayat 153.

TafsirWeb,  https://tafsirweb.com, Surat Thaha Ayat 132.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun