Mohon tunggu...
Nurfitria Resta Oktaviani
Nurfitria Resta Oktaviani Mohon Tunggu... Ahli Gizi - Mahasiswa Teknologi Pangan Fakultas Teknik Universitas Pasundan

Membahas seputar Teknologi pangan, topik topik politik, pendidikan, inspirasi, motivasi, bisnis, senang berbagi pengalaman dan bertukar pikiran. Semoga bisa bermanfaat untuk para pembaca ❤

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

All About Kimia Dasar si Banyak Manfaat

18 Desember 2020   12:15 Diperbarui: 18 Desember 2020   12:24 317
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokumen pribadi praktikum 

- wujud cair : ada padat, cair, dan gas zat tersebut dapat berubah kewujud lain dengan peristiwa perubahan yang dikenal menguap, mengembun, membeku, menyumblin dan mengkristal.

- warna : setiap zat memiliki zat warna yang berbeda. Perubahan warna merupakan sifat fisik yang dapat diamati secara langsung 

- kelarutan : kelarutan suatu zat dalam pelarut tertentu merupakan sifat fisika

- daya hantar listrik : daya hantar lsitrik merupakan sifat fisika. Daya hantar listrik pada suatu zat dapat diamati dengan gejala yang ditimbulkan misalnya tembaga duhubungkan dengan sumber tegangan dan sebuah lampu akibatnya lampu dapat menyala

- titik didih : titik didih merupakan suhu ketika suatu zat mendidih 

- titik leleh : merupakan suhu ketika zat padat berubah menjadi zat cair

Selain produk makanan tersebut yang sering kali kita temui bahkan mungkin sering kita minum yaitu susu, ternyata susu memiliki berat jenis, berat jenis tersebut sangat penting karena dapat mengetahui kualitas susu apakah sesuai dengan SNI atau tidak, dan untuk membedakan susu murni dengan susu yang sudah dicampuri zat lain. Maka dilakukan dengan skala "laktodensimeter". Berdasarkan Hukum Arsimedes" jika suatu benda dicelupkan kedalam cairan, maka benda tersebut akan mendapatkan tekanan keatas sesuai dengan berat volum yang diisi". berat jenis susu bila dioplos dengan air tajin, air santan, air biasa, air terigu yaitu :

- air susu dengan air tajin : berat jenis akan berkurang dari 1.027

- air susu dengan santan : berat jenis air akan berkurang dari 1,027 karena ada perbedaan butiran lemak

- susu dengan air biasa : berat jenis akan turun karena ada penurunan lemak

- susu dengan tepung terigu : berat jenis akan turun.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun