Mohon tunggu...
Bahas Sejarah
Bahas Sejarah Mohon Tunggu... Guru - Bangsa Yang Besar Adalah Bangsa Yang Menghargai Sejarah Bangsanya Sendiri

Berbagi kisah sejarah

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Henk Ngantung Kisah Seniman Penguasa Jakarta

17 Maret 2023   06:00 Diperbarui: 17 Maret 2023   06:17 631
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Potret Henk Ngantung (sumber: pbs.twimg.com)

Segala macam kebutuhan hidupnya pun dibatasi, bahkan ketika hendak berobat karena sakit pun tidak mendapatkan pelayanan yang baik. Penyakit jantung dan glukoma yang dideritanya semakin lama semakin memperburuk kesehatannya. Bahkan membuat mata kanannya buta, dan mata kiri sudah tidak sempurna pengelihatannya.

Henk Ngantung, seniman rakyat yang dekat dihati kaum marjinal Jakarta pun meninggal pada 12 Desember 1991. Di sebuah rumah bergang sempit di bilangan Cawang, Jakarta Timur, ia tinggalkan sejuta kenangan atas perjuangannya. Jenazahnya dikuburkan di pemakaman umum Menteng Pulo, Jakarta Selatan.

Kiranya demikian kisah mengenai seorang seniman penguasa Jakarta, Henk Ngantung dapat dikisahkan. Salam damai, terima kasih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun