Mohon tunggu...
Nindi Fatqiya
Nindi Fatqiya Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Tips Mendirikan PAUD

19 September 2017   09:00 Diperbarui: 19 September 2017   09:35 746
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Assalamualaikum wr wb

Baiklah saya akan membagi tips untuk mendirikan lembaga sekolah PAUD, pada prinsipnya lokasi pendirian PAUD adalah tempat yang stategis dan mudah untuk dijangkau lingkungan masyarakat terdekat, sebab kawasan yang mudah dan stategis  banyak yang diminati sekaligus tempat yang kondusif sehingga proses pembelajaran sangat nyaman untuk anak-anak yang terpenting adalah jalur transportasi yang memadai dan mudah sehingga semua orang tua yang mempunyai anak usia dini dikawasan tersebut dapat mengakses lembaga PAUD dengan sangat mudah dan aman. Disamping itu harus dapat persetujuan dan dukungan kepada tokoh masyarakat, juga tetangga khususnya tetangga yang paling terdekat dengan lokasi PAUD yang didirikan. Jika lokasi tersebut dapat memenuhui persyaratan ini layak mendirikan lembaga sekolah PAUD

Dibawah ini tips mendirikan lembaga sekolah PAUD

  • Luas tanah

Luas tanah sangat penting untuk diperhitungkan dalam mendirikan sebuah lembaga sekolah PAUD, berapa luas sebidang tanah yang bisa didirikan bangunan, pada prinsipnya adalah terdapat rasionalisasi perbandingan antara luas tanah, luas bangunan, daya tampung anak didik yang direkrut. Anak PAUD harus disediakan ruang yang terbuka Assalamualaikum akan bisa menjadi leluasa dalam pembelajaran dn permainan sebab ruang terbuka akan menjadi ajang kreativitas tanpa batas anak-anak, oleh karena itu tempat itu sangat dibutuhkan.

  • Bentuk bangunan PAUD

Bentuk bangunan PAUD sama saja dengan sekolah-sekolah cuma kalau lembaga sekolah PAUD banyak memiliki tempat permainan di dalam ataupun diluar dan mempunyai gedung, kelas, ruang guru, kantin masjid juga tersedia kalau bisa didirikan, dengan kata lain bentuk gedung PAUD boleh dan lebih baik didesain dengan nuasa yang khas dengan karakter anak sehingga anak lebih menjadi nyaman dan betah, bentuk ruang kelas yang satu dengan yang lain harus berbeda contoh kelas A berbentuk elips kelas B berbentuk geometri B1 pesawat dan B2 lebih terbuka. Lebih dari itu  tidak menutup kemungkinan design gedung PAUD dengan kelas-kelas yang dapat dirubah betuknya  dengan demikian anak akan menjadi nyaman.

  • Pola tata ruang

Pola tata runag kelas anak harus dirubah-ubah secara acak dan bergantian sehingga anak tidak merasa bosen ataupun jenuh didalam kelas, dan setiap seminggu sekali anak-anak harus melakukan kegiatan outbond diluar kelas untuk melatih keberanian mental anak.disamping itu, pola ruang atau kelas harus sangat diperhatikan

Sekian itu tips dari saya semoga bermanfaat bagi kalian semua mohon kritik dan saran yang membangun

Wassalamualaikum wr wb

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun