Mohon tunggu...
Felix Tani
Felix Tani Mohon Tunggu... Ilmuwan - Sosiolog dan Storyteller Kaldera Toba

Memahami peristiwa dan fenomena sosial dari sudut pandang Sosiologi. Berkisah tentang ekologi manusia Kaldera Toba.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Waspadai Preservasi Peran Perempuan di Sektor Ekonomi Periferal

15 April 2019   16:08 Diperbarui: 15 April 2019   17:30 351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Peran marjinal perempuan di sektor pertanian (Foto: binadesa.org)

Mobilitas yang saya maksud adalah peningkatan dari ekonomi skala rumahan/mikro ke skala menengah/besar, dan dari ekonomi reproduktif/domestik  ke ekonomi produktif/publik.

Saya kira, dengan cara itu kesetaraan gender dalam ekonomi secara gradual akan terwujud.  Sehingga perempuan bisa mentas dari ranah ekonomi "periferal"  ke ekonomi "pusat".

Demikian pendapat saya, Felix Tani, petani mardijker, sering masih memburu tikus sendirian di sawah sampai dini hari, karena dalam urusan tikus isterinya menolak kesetaraan gender.***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun