Mohon tunggu...
Maz Atca Berliando
Maz Atca Berliando Mohon Tunggu... Freelancer - Penggiat

Tech and Information Addict.

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Intip Kiat Sukses BeaconCream, Sosok YouTuber Gaming dengan 2,57 Juta Subscriber

25 Juni 2020   01:19 Diperbarui: 25 Juni 2020   01:50 1999
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Instagram: @beaconcream (Istimewa)

Saat ini, channel BeaconCream sudah memiliki sekitar 2.57 juta pelanggan atau subscriber yang terus bertumbuh setiap harinya. Tidak hanya memainkan minecraft dan roblox, channel BeaconCream kini juga memainkan game lainnya.

Hebatnya, di tengah keberhasilannya menjadi seorang Youtuber gaming yang populer di Indonesia, Nelson masih membiasakan diri untuk mengedit videonya sendiri. "Dari Youtube, saya belajar banyak. Semua orang apapun kekurangannya dapat mencapai mimpinya apabila mau terus belajar dan berusaha mengembangkan diri," ungkapnya.

Sukses dengan kontennya, Nelson pun masih terus mengejar mimpinya menuju 10 juta subscriber. Agar dapat tercapai, ia pun terus konsisten membuat konten video yang menghibur para penontonnya.

Selain aktif di Youtube, Nelson juga berkiprah di media sosial lainnya seperti Instagram, dirinya dikenal juga sebagai seorang selebgram. Nelson memiliki akun Instagram yang bernama @beaconcream yang sudah memiliki lebih dari 500 ribu pengikut atau followers.

Sumber: Instagram: @beaconcream (Istimewa)
Sumber: Instagram: @beaconcream (Istimewa)

Keseriusannya dalam menggarap konten-konten berkualitas, membuat dirinya mendapatkan dua penghargaan bergengsi, yakni Silver Play Button Youtube (2017) dan Gold Play Button Youtube (2019). Selain itu, dirinya juga tercatat sebagai mahasiswa beasiswa 100% di Binus University.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun