Mohon tunggu...
Lamhot Situmorang
Lamhot Situmorang Mohon Tunggu... Petani - Freelancer

Seorang petani yang menyukai menulis disaat waktu senggang

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Piala AFF: Elkan Baggott Resmi Menjadi WNI dan Siap Bela Timnas Indonesia di Suzuki Cup 2020

15 November 2021   15:04 Diperbarui: 15 November 2021   15:26 338
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto kolase Elkan Baggott dan pelatih Timnas Shin Tae yong | (aset: bola.com)

Setelah itu saya akan berangkat ke Singapura untuk bergabung dengan tim nasional Indonesia untuk berlaga di Piala AFF 2020.

Elkan Baggott berkata, jika ia sangat bangga dapat membela tim Garuda, alasan utamanya memilih Indonesia adalah karena ia mempunyai keluarga yang tinggal di Indonesia.

Alasan keduanya adalah karena para penggemar membuat saya merasa seperti di rumah sendiri. Dibandingkan di Inggris, di Indonesia banyak orang yang mencintai saya itu sebabnya saya memutuskan untuk bermain untuk Indonesia.

Elkan Baggott akan berposisi sebagai bek tengah (center bek) di skuad garuda, karena ia sangat ideal dalam menghalau bola-bola atas. Elkan memiliki tinggi 1,94 meter jadi cukup menguntungkan jika ditempatkan di center bek.

Timnas saat ini juga sudah berangkat ke Turki untuk menjalani sesi latihan di bawah asuhan sang pelatih Shin Tae yong. Tujuan dari latihan ini adalah untuk persiapan laga persahabatan melawan Afghanistan pada 16 November dan 26  November akan menghadapi Myanmar.

Saat ini, pelatih Shin Tae yong sangat membutuhkan kehadirannya untuk membantu membangun lini pertahanan yang kokoh.

Sebenarnya Elkan Baggott sudah dipanggil oleh PSSI untuk melakoni babak kualifikasi Piala Dunia 2022, akan tetapi pada bulan Juni ia tidak dapat bergabung karena situasi pandemi. 

Pemain berusia 19 tahun ini mengaku sangat nyaman dan senang saat mengikuti sesi latihan bersama timnas. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun