Mohon tunggu...
Yudho Sasongko
Yudho Sasongko Mohon Tunggu... Freelancer - UN volunteers, Writer, Runner, Mountaineer

narahubung: https://linkfly.to/yudhosasongko

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Mendatangi Majelis Ilmu

2 Mei 2020   03:26 Diperbarui: 2 Mei 2020   03:26 241
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Kecerdasan
"Baidhotul yaum khair min dajajatil ghad" (Telur hari ini lebih baik daripada ayam hari esok).

2. Kemauan keras
"man saaro 'ala dzarbi wa shola" (barang siapa berjalan pada jalannya sampailah ia).

3. Bersungguh-sungguh
"Man jadda wa jadda" (barang siapa bersungguh-sungguh dapatlah dia).

4. Bekal yang cukup
"al aqlu saliim fi jismi saliim" (akal yang sehat itu terletak pada badan yang sehat).

5. Bimbingan guru
"Khairu jalisifi zamani ustadzun" (sebaik-baik teman duduk adalah guru).

6. Waktu yang lama
"Man Shobaro dhofiro" (barangsiapa sabar maka beruntunglah ia).


Gramatikal

"Wa'allama adamal asmaa kullaha tsumma 'arodhohum 'alal malaikati fa qola anbiuni bi asmai haulaiin kuntum shodiqin"

Dan (Allah) mengajarkan kepada Adam nama-nama (benda-benda) seluruhnya, kemudian mengemukakannya kepada para malaikat, lalu berfirman:

"Sebutkanlah kepada-Ku nama benda-benda itu jika kamu memang benar." (Penggalan al Baqarah 31)

1. Wa'allama (dan telah diajar) merupakan gabungan dari "wawu athof" (wawu penghubung/konjungsi/conjunction) pada lafadz "wa" dan fi'il madhi (kata kerja bentuk lampau) pada lafadz " 'allama ".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun