Mohon tunggu...
Karlo Geofandy
Karlo Geofandy Mohon Tunggu... Insinyur - Mahasiswa Universitas Bunda Mulia

Mahasiswa Universitas Bunda Mulia

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

14 Mitos tentang Coronavirus, Hoax atau Fakta?

15 Februari 2020   22:14 Diperbarui: 16 Februari 2020   04:38 440
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

13. Apakah antibiotik efektif dalam mencegah dan mengobati virus corona?

Tidak. Antibiotik tidak bekerja terhadap virus, hanya bakteri.

Virus corona adalah virus, oleh karena itu antibiotik tidak boleh digunakan untuk mencegah atau mengobati.

Namun, apabila Anda dirawat di rumah sakit, Anda mungkin mendapatkan antibiotik karena infeksi bakteri juga dapat terjadi secara bersama

14. Apakah ada obat khusus untuk mencegah atau mengobati virus corona?

Hingga saat ini belum ada obat khusus yang dianjurkan untuk mencegah dan mengobati virus corona.

Tetapi, bagi yang terjangkit virus corona sebaiknya menerima penanganan medis yang tepat untuk mengobati gejala - gejala, dan mereka yang sudah sakit parah harus menerima perawatan intensif.

Beberapa perawatan khusus sedang dalam investigasi dan akan diuji melalui ujian klinis. WHO membantu untuk mempercepat penelitian dan pengembangan WHO membantu mempercepat upaya penelitian dan pengembangan dengan sejumlah rekanan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun