Mohon tunggu...
Johan Japardi
Johan Japardi Mohon Tunggu... Penerjemah - Penerjemah, epikur, saintis, pemerhati bahasa, poliglot, pengelana, dsb.

Lulus S1 Farmasi FMIPA USU 1994, Apoteker USU 1995, sudah menerbitkan 3 buku terjemahan (semuanya via Gramedia): Power of Positive Doing, Road to a Happier Marriage, dan Mitos dan Legenda China.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Utak-atik Persamaan Kuadrat untuk Mempercepat Perkalian

21 April 2021   17:10 Diperbarui: 10 Mei 2021   07:42 856
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

99²
= (99 + 1) (99 - 1) + 1²
= (100 x 98) +1
= 9.801

Dokpri
Dokpri
Untuk selanjutnya, coba Anda buat sendiri gambar alur perkaliannya.

92²
= (92 + 8) (92 - 8) + 8²
= (100 x 84) + 64
= 8.464

Prinsipnya, untuk bilangan yang satuannya 1-4, bulatkan ke ratusan di bawahnya, dan untuk bilangan yang satuannya 6-9, bulatkan ke ratusan di atasnya.
83²
= (83 - 3) (83 + 3) + 3²
= (80 x 86) + 9
= 6.880 + 9
= 6.889

77²
= (77 + 3) (77 - 3) + 3²
= (80 x 74) + 9
= 5.920 + 9
= 5.929

Perkalian dua bilangan puluhan yang tidak sama:
Gunakan rumus seperti di atas:
Misalkan n = 100, maka :
(100 - a) (100 - b) = 100² - 100 (a + b) + ab

Contoh:
98 x 97
= (100 - 2) (100 - 3)
= 100² - (100 x 5) + (2 x 3)
= 10.000 - 500 + 6
= 9.506

Satu hal yang menarik juga yang saya amati dari persamaan kuadrat,
(a + b) (a - b) = a² - b²

Jika dibalik:
a² - b² = (a + b) (a - b)

Artinya (Eureka lagi):
Selisih dua bilangan kuadrat (a² - b²) yang selisih bilangannya = n adalah n kali jumlah kedua bilangan itu. Jika n = 1 maka a² - b² = (a + b) dst. - Johan Japardi

Contoh:
10² - 9² = 19 atau 10 + 9
10² - 8² = 2 x 18 = 36 atau 2 (10 + 8)
100² - 99² = 199
100² - 98² = 2 x 198 = 396

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun