Mohon tunggu...
Imam syafii
Imam syafii Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kakekane! Aku Sayang Kamu

13 Desember 2018   06:35 Diperbarui: 13 Desember 2018   06:37 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
pixabay.com/stux-12364


Pagi ini ada senyum kecil di wajahnya. Aku tidak pernah paham kebahagian. Namun jelas saat melihat rona terpancar manis. Itulah yang membuatku sayang dan cinta

Belum juga perasaan ini ku pendam dalam. Tanpa siapa pun pernah menemukan. Tertutup bebatuan dan tanah-tanah deburan perasaan. Andai terbuka, aku tidak akan bisa merasakan seperti ini lagi.

Tapi buat apa kita ikhlas? Membiarkan dia sebebas-bebasnya. Hanya bisa berdialog dengan hati sendiri. Andai 'jika' bisa menjadi berani. Akan aku katakan isi hati yang lama terkubur sepi.

Tapi apa iya dia tidak merasa? Padahal sungguh teramat aku menyayanginya. Radius perhatian juga sudah ku lebarkan. Hingga zona-zona yang tak terjangkau. Mungkin dia belum tahu passwordnya. Hingga tidak bisa connect dengan wifi hatiku.

Ahc! Jatuh cinta itu serasa ngumpat tapi keluar kata tidak apa-apa. Mau ku pisuhi saja dia dengan " Kakek-ane! AKU SAYANG KAMU!"

Semarang, 13 Desember 2018

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun