Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Pecel Wiryo 1966, Hidden Gem di Tengah Kota Madiun

23 April 2023   22:04 Diperbarui: 23 April 2023   23:08 5980
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Depot nasi pecel S. Wiryo (dokpri) 

Harganya mungkin agak lebih tinggi dibanding nasi pecel yang biasa kami beli untuk sarapan. 

Tapi sepadan dengan kualitas dan rasanya. 

Pokoknya juara. 

"Bu, lebaran jualan nggak? " Tanya Saya pada Ibu yang tadi melayani. 

"Kalau pagi masih tutup Bu. Tapi sehabis shalat Ied Insya Allah buka. Sekitar jam 10 pagi! "

"Nggih, Bu! Terima kasih informasi nya! "


Malam semakin larut. Kami memutuskan untuk pulang. 

Penjual serabi Solo yang mangkal di samping pintu masuk ternyata sudah tutup, padahal tadi aku bermaksud membeli. 

Serabi solo, atau serabi notosuman, ada juga yang menyebutnya apem selong adalah salah satu jajan pasar kesukaan ku. 

Tapi sudah tutup, berarti belum rejekiku. 

Terima kasih. 

Semoga bermanfaat. 

Selamat hari raya idul fitri 1444 H

Mohon maaf, lahir dan batin. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun