Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Pejabat "PJKA": Bekerja di Nusantara, Berakhir Pekan di Jakarta

22 Januari 2022   06:30 Diperbarui: 22 Januari 2022   07:12 1795
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pengalaman Sofifi membuktikan bahwa gedung kantor lebih siap duluan menampung pegawai, sementara fasilitas kota masih belum tuntas.

Akibatnya, para pegawai Pemprov Maluku Utara bukan menerapkan PJKA, tapi PPPHS (pulang pergi pada hari yang sama). 

Kebetulan, dari Ternate ke Sofifi dan sebaliknya tersedia kapal cepat yang waktu keberangkatannya disesuaikan dengan jam kerja para pegawai.

Tapi, kembali ke Nusantara, dengan anggaran yang sangat besar, tentunya diharapkan berbagai fasilitas sebagaimana layaknya sebuah ibu kota negara, cepat terbangun. Sehingga, kisah PJKA bisa berakhir.

Dok. teropong.id
Dok. teropong.id

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun