Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

[Event Semarkutiga] Menikmati Sensasi Minum Kopi Kawa Daun di Tabek Patah

11 Juli 2019   14:17 Diperbarui: 11 Juli 2019   14:50 243
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Panorama Tabek Patah (wisatasumbar.net)

Harganya relatif murah, ini yang membuat pelanggan tak khawatir datang dalam rombongan besar. Rombongan saya yang berjumlah 14 orang, tidak sampai menghabiskan dua lembar uang Rp 100.000.

Dok pribadi
Dok pribadi
Tak sepenuhnya kesuksesan warung di atas sebagai anti teori. Memang di Tabek Patah baru ada sedikit warung yang menyediakan kawa daun. Semuanya kelas usaha kecil, sehingga sebetulnya yang dijual betul-betul kawa daunnya, bukan kenyamanan, bukan gengsi, bukan kemasan, bukan juga view. 

Gaya penyajiannya yang sangat kental warna tradisionalnya menjadi faktor pembeda, dalam buku teks ilmu pemasaran disebut menerapkan strategi diferensiasi.

Tapi bila nanti ada investor besar yang membangun warung dengan tampilan ala kafe anak gaul, tentu akan muncul tekanan persaingan, yang bisa jadi membuat warung sederhana akan berkurang pelanggannya.

Bila anda lagi berada di Sumbar, tak ada salahnya mencoba sensasi nikmatnya minum kopi kawa daun.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun