Mohon tunggu...
intan
intan Mohon Tunggu... Lainnya - pelajar

@bluem1n9

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Anak Rantau

26 November 2020   16:20 Diperbarui: 27 November 2020   16:25 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi kita yang hanya di besarkan di kota ini

Ayah yang kita rindukan dengan semua cerita dan perjuangannya

Ibu yang kita rindukan akan kasih sayang dan masakannya

Adalah angan bagi anak rantau yang ingin selalu merasakannya

Iyah di Kota ini

Semuanya memisahkan


Bahkan untuk hal rasapun

Di kota ini kita tersenyum

Di kota ini kita menangis

Di kota ini kita kehilangan arah

Dan di kota ini menyerah hal yang pernah kita lakukan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun