Mohon tunggu...
Galih Prasetyo
Galih Prasetyo Mohon Tunggu... Lainnya - pembaca

literasi

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Di Kasus Luis Suarez, Barcelona Ikuti Jejak Real Madrid

24 September 2020   00:46 Diperbarui: 24 September 2020   00:54 263
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Luis Suarez | fcbarcelonanoticias.com

"Saya sudah berbicara dengan Luis pada pagi ini. Kami akan menunggu untuk melihat apakah ada jalan keluar atau tidak. Kami menghormati kontrak dan, sejak hari pertama, kami sudah mengatakan bahwa jika ia bertahan, maka dia akan menjadi bagian dari skuad." tambahnya.

Apa yang dialami Suarez mungkin dianggap manajemen Barca cukup wajar. Ia hanya 6 tahun membela Barca. Toh Blaugrana melakukan upacara perpisahan yang layak untuk Andres Iniesta dan Xavi beberapa tahun lalu. Suarez kasarnya bukan siapa-siapa di Nou Camp. Mungkin itu yang ada di pikiran jajaran Bartomeu.

Kasus Luis Suarez seperti menjadi puncak gunung es terkait masalah di internal Barca. Beberapa bulan lalu publik dibuat terhenyak soal masa depan Lionel Messi. Tarik ulur masa depan Messi membuat Bartomeu jadi bulan-bulanan fan. Mosi tidak percaya kepada Bartomeu pun sampai digagas oleh pendukung Blaugrana.

Namun jika kembali ke soal legenda atau bukan, nyatanya tak semua pemain yang memiliki kontroibusi besar mendapat perlakuan istimewa di akhir kariernya. Toh, jika bicara legenda, ia akan tetap selalu hidup di hati para penggemarnya meski klub atau manajemen menganggap ia bukan siapa-siapa.

Mengutip dari Fiersa Besari, "Terkadang, pertemuan dan perpisahan terjadi terlalu cepat. Namun kenangan dan perasaan tinggal terlalu lama." itu yang akan dirasakan para penggemar Barca terhadap sosok Luis Suarez. #TerimaKasihLuisSuarez

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun