Mohon tunggu...
Ina Purmini
Ina Purmini Mohon Tunggu... Lainnya - ibu rumah tangga, bekerja sebagai pns

Menulis untuk mencurahkan rasa hati dan isi pikiran

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Kerja Sampingan, Akulah Contoh Gagal!

1 April 2021   00:16 Diperbarui: 1 April 2021   00:41 229
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(foto: eranetmedia.com/egy a)

Dan satu lagi yakinlah bahwa proses tak kan mengkhianati hasil. Jika kita merasa sudah berusaha maksimal tetapi hasilnya masih begitu-begitu saja, pasti ada yang salah dalam cara kita berusaha. Cari dan perbaiki kembali, berusaha lagi, berdo'a terus memohon padaNYA, maka keberhasilan akan menghampiri. Insya Allah.

Lalu? Mengapa saya gagal? Apakah saya tidak melakukan perbaikan setelah hasil evaluasi? Ya, saya gagal dalam hal konsistensi menyisishkan waktu. Ternyata saya tidak punya banyak waktu luang untuk mengerjakan kerja sampingan. 

Seharian saya bekerja dari hari Senin s.d. Jumat bahkan terkadang membawa pekerjaan ke rumah. Hari Sabtu dan Minggu yang sejatinya bisa digunakan untuk melakukan pekerjaan sampingan, ternyata lebih banyak saya habiskan untuk mengerjakan hobi, webinar (terkait pekerjaan utama), bersama anak-anak dan istirahat santai sejenak dari rutinitas bekerja.

Ya sudah, untuk saat ini saya menerima kondisi saya sekarang apa adanya, saya akan bekerja fokus pada pekerjaan utama saya saja sebagai PNS. Itu saja.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun