Mohon tunggu...
idham viryawan
idham viryawan Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Kalau gagal, Cobal lagi...

Selanjutnya

Tutup

Humor Pilihan

Polemik Dark Jokes di Indonesia

14 Januari 2021   21:28 Diperbarui: 14 Januari 2021   21:54 1634
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pada awal tahun 2020, coki pardede mencuit dark jokes di twitter yang berisikan cuitan terhadap banjir yang dialami Jakarta, sambil menyinggung salah satu hal.

Melihat cuitan coki pardede tersebut membuat beberapa netizen mengaung. Beberapa netizen menganggap bahwa cuitan tersebut menyalahi etika dan moral. Disatu sisi, beberapa netizen justru memaklumi cuitan tersebut hanya dengan candaan semata. Hal itu membuat coki pardede harus berurusan dengan hukum di Indonesia.

Pada maret 2020, comedian pandji pragiwaksono juga sempat menuai amarah netizen, pada video nya yang berjudul kerusuhan mei 98.

Stand up yang dilakukannya menuai kontroversi karena menurut para netizen kejadian 98 sesungguhnya bukan menjadi bahan candaan yang boleh dilakukan oleh pandji pragiwaksono. Masih banyak topik lain yang sekiranya dapat di komedikan.

Sebelum masalah tragedy 98, komedi sekaligus rapper ini juga sempat membuat kegaduhan , Sebagian netizen menggeleng gelengkan kepala. Pada acara pandji pragiwaksono world tour Jakarta, pandji sempat memberikan statement bahwa kucing adalah hewan yang tak ramah dan menjijikan tak sehangat anjing. Hal itu membuat kontroversi, sampai komunitas garda satwa nusantara mengecam statement yang dilontarkan comedian tersebut.

Pada saat itu, pandji pragiwaksono tampaknya tidak menyangka lawakan yang dilontarkan nya menyinggung beberapa pihak. Pada saat itu pria kelahiran 1971 ini akhirnya membuat statement pada laman akun youube nya dengan kalrifikasi nya.


Tak hanya di dunia komika, para politisi juga sebenarnya ikut serta dalam menggunakan dark jokes seperti ini, salah satunya adalah gusdur. Sosok KH abdrahman wahid atau yang dikenal sebagai gusdur sering melontarkan dark jokes nya di sela sela konferensi. Contohnya Ketika abdurahman wahid ini membandingkan tuhan ditiap agama.

" Ketika kita membandingkan tuhan ditiap agama, maka kita dapat memanggil istilah tuhan dalam agama Kristen Bapa, sedangkan Hindu memanggil tuhan dengan sebutan ohm, bagaimana islam? Memanggil tuha saja harusmake toa"

Pada pengantar pidato kenegaraan menyambut HUT 55 Kemerdekaan RI dalam pidato nya di siding Paripurna DPR Agustus 2000. Sebuah acara resmi luar biasa tetapi santai. Ditengah tengah pidato gusdur menyelutuk dengan ceritanya, tentang seorang kondektor yang sekarat.

"ada seorang kondektur bus yang bergelantungan melaju kencang. Ketika busnya melaju kencang, sopir takt ahu kalua kondektur nya terserempet dan tersenggol bus lain. Sang kondektur pun jatuh tersungkur ke tanah dan kepalanya tersungkur ke tanah, dadanya retak dan napasnya sudah seperti hari senin-kamis ( terengap engap). 

Saat itulah datang seorang asal Betawi yang menolong. Dekat telingan kondektur , seorang berasal dari Betawi tersebut bergumam " bang nyebut, bang nyebut. Orang Betawi bergumam dengan maksud agar kondektur tersebut menyebut Syahdat la ilaha ilaaha sebelum ia meninggal. Tapi karena kondektur bukan orang islam, maka si kondektur tersebut mengucapkan "Blok M- Depo..., Blok M-Depo....". kondektur tersebut mengaitkan ucapan orang Betawi tersebut dengan profesinya".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun