Mohon tunggu...
Husni Fatahillah Siregar
Husni Fatahillah Siregar Mohon Tunggu... Lainnya - Content Writer

Corporate Communication - Tennis Addict

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Boleh Norak, Jangan Kampungan

27 Maret 2019   16:22 Diperbarui: 27 Maret 2019   17:09 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Budaya antri dan mendahulukan orang lain yang patut didahulukan harus terus menerus digalakkan karena memang pelajaran di sekolah dasar di Indonesia belum sepenuhnya menyentuh budi pekerti, sehingga nilai-nilai tepa selira dan tenggang rasa harus diperkenalkan dan diajarakan di rumah dengan memberikan contoh. 

Pengelola MRT harus menempatkan petugas-petugas yang siaga selalu untuk memberikan informasi tentang etika saat di MRT. Dan, jangan segan-segan untuk menegur penumpang yang "kampungan".

Foto Pribadi
Foto Pribadi

Saya sudah melihat di media sosial beredar foto-foto pengguna MRT sudah bisa mengantri dengan benar, baik saat di eskalator atau saat akan masuk ke dalam MRT. Tentunya budaya antri ini tidak hanya untuk digunakan saat di MRT saja, tapi berlaku untuk penggunaan semua angkutan umum. 

Karena kalau kita lihat bagaimana perilaku pengguna KRL atau bus Transjakarta, mohon maaf menurut saya masih belum "beradab", terutama saat jam-jam pergi dan pulang kerja :-).

Nah, sesuai judul tulisan saya, kita boleh NORAK dengan kehadiran MRT. Karena memang sudah kita nantikan sejak lama. Tapi, jangan menjadi KAMPUNGAN. Tunjukkan pada dunia bahwa masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang beradab dan beretika :-).

Salam dari Praha!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun