Mohon tunggu...
Hilda Ayu Putri Nadifa
Hilda Ayu Putri Nadifa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hai, aku seorang mahasiswi yang gabut. Suka menulis, kalau menyukaimu tentu tidak mungkin

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Lembah Wilis: Healing Termurah dan Banyak Spot Foto

21 Februari 2023   17:07 Diperbarui: 21 Februari 2023   17:11 1868
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Spot foto yang menarik. Sumber: dokumen pribadi
Halo, siapa nih yang bingung akan healing kemana lagi? 

Aku kasih recommend nih healing di daerah Madiun

Tepatnya di Kabupaten Madiun, Kecamatan Wungu. Kecamatan Wungu memang daerah dataran tinggi, sehingga banyak banget tempat wisata alam yang cocok untuk healing. Salah satunya adalah Lembah Wilis. 

Entah kenapa namanya adalah Lembah Wilis, mungkin karena letaknya di daerah pegunungan. 

Cukup murah biasa masuknya yaitu Rp.5000 untuk weekday termasuk sabtu, sedangkan Rp. 7000 untuk hari minggu dan hari libur nasional. 

Fasilitas yang diberikan adalah spot foto yang menarik dengan pemandangan alam berupa sawah yang cukup memanjakan mata. Kalau kalian hobi foto dan senang mengabadikan moment, tempat ini sangat recommend banget. 

Gratis foto-foto dimana pun, yang penting kita tau gaya dan pencahayaan agar menghasilkan gambar yang bagus. 

Selain spot foto, juga ada permainan anak seperti ayunan. 

Oh iya, disana juga ada kolam renang. Cukup murah dan worth it banget sih, cukup bayar Rp.10.000. 

Tetapi, kalau memang mau main air dan nggak mau bayar tiket masuk kolam renang, bisa kok main di selokan kecil di tengah-tengah spot foto. 

airnya lumayan deras dan kalau buat mainan air saja cukup menyenangkan bagi anak-anak. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun