Mohon tunggu...
hendra setiawan
hendra setiawan Mohon Tunggu... Freelancer - Pembelajar Kehidupan. Penyuka Keindahan (Alam dan Ciptaan).

Merekam keindahan untuk kenangan. Menuliskan harapan buat warisan. Membingkai peristiwa untuk menemukan makna. VERBA VOLANT, SCRIPTA MANENT.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Cantik tapi Tak Merasa Cantik, Mengapa?

8 Maret 2022   19:45 Diperbarui: 8 Maret 2022   19:48 1329
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Minder dengan diri sendiri harus dicari solusinya (foto: istockphoto.com/metamorworks)

Cantik dalam berpikir (cerdas) dan melakukan aktivitas sosial yang baik juga menjadi bagian dari definisi cantik.

Cantik fisik, good looking, tapi telmi dan karakter yang buruk (bad attitude) itu juga bukanlah kecantikan yang sesungguhnya.

Selamat menjadi perempuan cantik dan juga tangguh. Selamat memperingati Hari Perempuan Internasional....

8 Maret 2022

Hendra Setiawan

*)  Bacaan:  Hipwee,  Line,  Liputan6,  CNN-Indonesia


**) Catatan:

Hari Perempuan Sedunia  (International Women's Day) jatuh pada Selasa hari ini, 8 Maret 2022.  Tema yang diangkat adalah #BreakTheBias. 

#BreakTheBias mengajak seluruh masyarakat di belahan dunia untuk mendobrak bias atau stereotipe yang sering kali melekat pada perempuan. 

Dengan adanya peringatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat global untuk bersikap adil terhadap perbedaan yang ada di dunia sehingga dapat tercipta kesetaraan gender.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun