Mohon tunggu...
harman dahsyat
harman dahsyat Mohon Tunggu... Penulis - Be Inspiring and Useful for Others

Terus menginspirasi dan memberikan banyak manfaat untuk orang banyak.

Selanjutnya

Tutup

Money

"The Power of Giving"

20 Januari 2019   14:27 Diperbarui: 20 Januari 2019   14:50 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Beberapa minggu yang lalu saya memperbaiki Smart phone anak saya di toko Nippon Cell Crand Cakung, meski udah dicoba di ganti IC dan di software, sempat menginap 2 hari, namun tetep belum bisa bener juga. Pada saat pengambilan HP tersebut, saya menanyakan berapa biaya jasa bongkar dan pengecekannya, salah satu Staff toko tersebut menyampaikan tidak usah bayar. Akhirnya saya ambil tanpa dikenakan biaya sepeser pun alias GRATIS.

Ketika sang istri membutuhkan Smart phone buat bapak tercinta Kita pun kembali ke toko ini. Dari niat awal hanya membeli 1 hp akhirnya nambah untuk mengganti yang kemaren gak bisa diperbaiki ditambah mengganti temprate glass beberapa hp yg sudah pecah Dan covernya.

Untuk para tenaga Penjualan dalam prouduk atau jasa apa pun, berikan lah pelayanan yang tulus, ikhlas dan di luar expektasi pelanggan, maka order Akan mudah menghampiri Anda.

Bukan take and give, melainkan give dulu maka Kita akan take atau mendapatkan. Giving, Giving and Giving lah terus menerus, maka hasil yang berkah Berlimpah akan Anda dapatkan, Insyaallah.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun