Mohon tunggu...
Hana Marita Sofianti
Hana Marita Sofianti Mohon Tunggu... Guru - Praktisi Pendidikan Anak Usia Dini, Guru , Blogger, Ghost Writer, Founder MSFQ

Praktisi Pendidikan Anak Usia Dini , Guru, Blogger, Ghost Writer, Founder MSFQ

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Tingkatkan Kualitas Guru yang Baik di Kabupaten Purwakarta

26 Oktober 2023   10:52 Diperbarui: 26 Oktober 2023   11:16 378
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto dok. pribadi: Pembukaan Pelatihan PPA 4 KB-TK Rumah Tumbuh Purwakarta

Kadisdik berharap semua sekolah mitra (SM) dapat mengikuti seluruh pelatihan ini dan berharap guru-guru dapat meningkatkan kualitasnya di sekolah masing-masing dengan baik khususnya di Kabupaten Purwakarta.

Beliau menambahkan sudah mengenal Founder IHF sejak duduk di bangku perkuliahan dan menyampaikan bahwa apa yang dilakukan oleh Ibu Ratna Megawangi telah membantu setiap guru di seluruh pelosok negeri.

Tidak ada kata tidak untuk terus belajar menjadi lebih baik, bukan menjadi yang terbaik karena dalam mendidik anak usia dini diperlukan kehati-hatian agar mereka dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan kodrat dirinya, kodrat alamnya dan kodrat zamannya.

PHBK ini sangat sejalan dengan kebijakan Dinas Pendidikan dan Pemerintah Daerah Kab. Purwakarta melalui program Bunga Karakter diantaranya : 7 Poe Atikan (7 hari pendidikan), Agama Keagamaan dan Pendalaman Kitab (AKPK), Pendidikan Anti Korupsi (PAK), Sekolah Ramah Anak (SRA), dan Tatanen di Bale Atikan (TdBA).

Program Pelatihan ini tentunya memiliki manfaat, peran dan fungsi bagi setiap Sekolah Mitra maupun Sekolah Kordinator SBB KB-TK Rumah Tumbuh Purwakarta telah merasakan manfaat PHBK, khususnya saya setelah tergabung selama kurang lebih 1 tahun lamanya

Manfaat PHBK bagi Satuan Pendidikan Anak Usia Dini

PHBK merupakan pendidikan positif dalam membentuk perilaku dan karakter peserta didik dalam menstimulasi aspek pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.

Menciptakan lingkungan belajar yang ramah, aman, disiplin positif dan membangun hubungan yang kuat antara peserta didik, sesama guru dan orang tua.

Model PHBK ini merupakan model pendidikan yang memfokuskan pada seluruh aspek dimensi manusia sehingga dapat menjadi manusia yang berkarakter positif sejak anak usia dini.

Menjadikan peserta didik selalu ingin tahu dan bertanya, berpengetahuan luas, komunikator yang efektif, memiliki empati dan peduli terhadap orang lain, berfikir kritis dan kreatif dan masih banyak lagi.

Berikut manfaat PHBK bagi satuan pendidikan : 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun