Mohon tunggu...
Kompasianer METTASIK
Kompasianer METTASIK Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis itu Asyik, Berbagi Kebahagiaan dengan Cara Unik

Metta, Karuna, Mudita, Upekkha

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Bad or Good, Mana yang Baik, Mana yang Buruk?

25 Juli 2022   18:47 Diperbarui: 25 Juli 2022   18:50 359
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bad or Good, yang Mana Baik, yang Mana Buruk? (gambar: cnn.com, diolah pribadi)

Tergelincir dan membentur tembok sampai ligamen robek, ternyata baik untuk saya. Sesuatu yang tampaknya begitu buruk pada awalnya, ternyata malah membawa kebaikan.

Bad or good who knows? Pada saat kita mengalami hal yang kurang menyenangkan dan terlihat buruk, "mantra sakti" di atas boleh dipakai, tentunya sambil diiringi dengan melakukan usaha yang benar dalam mengatasi hal yang terlihat buruk tersebut.

Jalani saja, dan selanjutnya biarkan karma yang bekerja. Baik yang dilakukan, semoga baik pula yang akan kita peroleh.

Semoga semua makhluk berbahagia.

**

Jakarta, 26 Juli 2022
Penulis: Prajna Dewi, Kompasianer Mettasik

Berjuang untuk Menjadi Pendidik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun