Mohon tunggu...
Grandys SofiaNita
Grandys SofiaNita Mohon Tunggu... Penulis - Travel Food Blogger

Blogger suka jalan icip makanan dan juga dandan. Menghabiskan waktu luang dengan membaca buku dan menonton film yang dengan senang hati ia tuliskan di blog pribadinya di www.grandysofia.com

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

3 Kuliner Nganjuk yang Wajib Dicoba!

7 Oktober 2019   11:33 Diperbarui: 7 Oktober 2019   11:52 92
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(Dokpri)
(Dokpri)

Nah ini dia, kalo ada yang punya kolesterol tinggi, hati-hati ya sesudah makan nasi becek ini. Karena nasi becek khas Nganjuk ini adalah nasi gulai kambing dengan komposisi jeroan kambing dan dimakannya dengan sate kambing. Daging sate kambingnya itu empuk banget dan rasa dari nasi gulainya itu ga terlalu asing, jadi agak mengambang rasanya tapi itu yang bikin enak. Teman-teman bisa menemukan nasi becek ini di perempatan jalan besar Nganjuk kota dan disitu berjejer 2-3 warung nasi becek khas Nganjuk.

3. Bakso Goyang Lidah

(Dokpri)
(Dokpri)

Menu terakhir yang kayaknya udah biasa banget ya, karena hampir di setiap kota kita bisa menikmati menu kudapan bakso. Tapi tidak buatku dengan bakso goyag lidah ini, karena struktur bakso nya lebih kepada pentol yang lebih kecil dan isiannya bisa ada telor puyuh dan juga ati. 

Nah, kuahnya itu lho yang bikin beda, wanginya khas banget kaldu sapi yang wangi semerbak serta ada isian jeroan sapi yang nikmat banget kalo disantap saat siang hari bersama dengan es degan. Seporsi dengan es degan hargaya 15K aja dan lokasinya di belakang Gedung Juang.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun