Mohon tunggu...
Fiqri Maulana
Fiqri Maulana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Komputer Indonesia

Hobi Memikirkan masa depan diri sendiri

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Truk Tangki Bermuatan BBM Hantam Kios dan Rumah Warga di Pandegelang Banten

12 Desember 2023   03:57 Diperbarui: 12 Desember 2023   04:02 154
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Truk BBM  yang mengalami kecelakaan tersebut pun dalam penanganan satlantas Polres Pandeglang dan masih dilakukan evakuasi dengan mengerahkan satu unit alat berat dan kendaraan pemadam kebakaran.

UNTUK KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS INI

ibu pemilik kios menjelaskan kronologi terjadi nya kecelakaan ini, "waktu kejadian saya kan sedang di dalam rumah terus mendengar suara duaar gitu ya terus saya kedepan lalu saya melihat mobil sudah ada tepat di depan rumah saya terus saya lari kebelakang sambil teriak teriak soalnya ga ada orang cuman ada saya sama cucu 3 orang terus saya cuman bisa duduk lemes ga bisa apa apa kebetulan tetangga di sebelah sepi ga ada siapa siapa cuman ada satu orang". 

melihat keadaan truk bermuatan bbm tersebut pemilik rumah segera mengevakuasi ditakutkannya meledak dikarenakan saat itu tangki mobil tersebut sudah mulai mengeluarkan bensin. ibu pemilik kios langsung mematikan segala saklar yg ada dirumahnya ditakutkan adanya percikan listrik yang bisa membuat tangki truk bermuatan bbm tersebut meledak.

menurut ibu pemilik kios tidak mengetahui penyebab kecelakaan ini masih di tangani oleh pihak polisi.

"Kayaknya bukan rem blong ya itu cuma kelalaian aja".

dan ibu pemilik kios juga menjelaskan untung saja mobil truk bermuatan bbm ini tidak melaju terlalu kencang dan masih tertahan oleh tiang listrik dan beberapa tembok.

untuk supir dan kenek nya ibu pemilik kios sudah bertemu di polres.

"sempet ketemu sih sama supirnya cuman ga ngobrol yg ngobrol adik saya di sebelah yang ngasih keterangan ke polisi".

Korban yang terkonfirmasi saat ini seorang ibu rumah tangga dan anak nya yang mengalami luka dan patah tulang, 

"gatau ya namanya soalnya didepan tuh banyakan emang ada yg lagi nyetop angkot di depan ya itu ibu sama anaknya lupa ya katanya dibawa ke rumah sakit banten karna tangan anaknya patah kaki ibunya patah dan untungnya tidak meninggal ", ujar ibu pemilik kios.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun