Mohon tunggu...
Efwe
Efwe Mohon Tunggu... Administrasi - Officer yang Menulis

Penikmat Aksara, Ekonomi, Politik, dan Budaya

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Tak Benar Air Rebusan Mi Instan Harus Diganti agar Lebih Sehat Dikonsumsi

29 Juli 2021   15:06 Diperbarui: 29 Juli 2021   15:13 398
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Artinya tubuh kita itu jika ingin sehat membutuhkan sumber gizi yang seimbang, tak hanya karbo.

Makanya dalam penunjukan penyajian dalam bungkus mie instan, memasak mie instan itu dengan menambahkan tomat, telur, potongan daging ayam, telur, dan sedikit sayur.

Menambahkan berbagai jenis makanan di mie instan  itu bukan hanya agar terasa lebih enak, tetapi akan membuat mie instan menjadi lebih sehat lantaran nilai gizinya menjadi lebih seimbang.

Ada karbohidratnya, ditambah lauk sepertu telur untuk proteinnya dan beberapa vitamin dan mineral yang terkandung dalam mie instan itu sendiri.

Jadi apabila mengutip tulisan di situs asosiasi produsen mie instan dunia (WINA), mengonsumsi hanya satu jenis makanan saja tanpa tambahan jenis makanan lain, apapun itu akan menimbulan ketidakseimbangan gizi.

Makanya mengonsumsi mie instan itu dianjurkan harus dengan telur, daging, dan sayuran.


Terus ada juga yang menyebutkan bahwa mie instan makanan tak sehat lantaran banyak mengandung natrium.

Benar bahwa mie instan mengandung natrium dengan besaran rata-rata 79 persen di setiap bungkusnya.

Natrium di mie instan terkandung dalam bumbu yang menjadi penyedap rasa di bungkus mie instan tersebut.

Tapi jumlah itu tak terlalu besar, jika kita mengonsumsi mie instan tak berlebihan, makanan apapun jika dikonsumsi secara berlebihan ya tidak baik bagi kondisi tubuh.

Nah, bagaimana dengan mitos yang menyebutkan bahwa 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun