Mohon tunggu...
Mohamad Ferrari Fariel
Mohamad Ferrari Fariel Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mohamad Ferrari Fariel

Mengharapkan sesuatu yang besar hanya dengan berimajinasi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Produk-produk di Asuransi

16 Juni 2021   20:56 Diperbarui: 16 Juni 2021   21:10 141
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Produk-Produk Dalam Asuransi

Dalam tulisan ini saya ingin memberitahu apa itu Produk asuransi. Jadi produk asuransi itu merupakan instrument financial yang digunain untuk antisipasi resiko kerugian dalam kehidupan. Produk-produk asuransi ada berbagai macam dan memiliki fungsi masing-masing yang berguna untuk kehidupan teman-teman sekalian. Tetapi sebelum masuk ke materi, saya mau kasih tau nih! Sebenarnya apa sih itu asuransi?. Mungkin sebagian orang masih ada yang belum tau ya!.

Jadi gini teman asuransi itu dalam KBBI artinya pertanggungan atau perjanjian antara dua belah pihak. Jadi artinya asuransi itu pertanggungan hidup supaya tidak rugi dalam kehidupan teman-teman sekalian. Baiklah, sekarang saya mau kasih tau nih! Apa aja nih Produk asuransi yang ada sekarang ini

1. Asuransi Kesehatan

Jadi asuransi ini sangat berguna untuk teman-teman apabila terjadi suatu penyakit atau kena insiden kecelakaan yang membuat kalian kerumah sakit. Jadi sangat berguna nih bisa lebih tenang misal teman-teman sedang dirawat inap di rumah sakit, dan juga teman-teman biar tidak pusing memikirkan biaya rumah sakit yang bikin dompet kering. Karena biaya perawatan sudah ditanggung sama asuransi

2. Asuransi Jiwa

Sebenernya asuransi jiwa ini bukan untuk memberikan jiwa loh, Tetapi untuk perlindungan (proteksi) kepada orang-orang yang anda sayangi, terlebih lagi jika teman-teman merupakan tulang punggung dan sumber keuangan keluarga kalian. Asuransi ini bermanfaat untuk menjamin kondisi keuangan dan juga bisa dijadikan produk investasi untuk masa depan

3. Asuransi Rumah

Apabila teman-teman sedang mennyicil rumah atau masih kredit, asuransi rumah lah jalan pintasnya. Jadi asuransi ini untuk perlindungan yang lengkap apabila terjadi kerusakan yang terjadi  pada rumah teman-teman dan juga bisa menjadi penggantian biaya saat pindah rumah, sekarang ini harga rumah sedang melambung tinggi maka asuransi ini lah jalan pintas teman-teman.

4. Asuransi Kendaraan

Meski teman-teman sudah berhati-hati dalam berkendara tetapi sebagian kecelakaan tidak bisa untuk dihindarkan, hal tersebut bisa terjadi kapan saja dan dimana saja. Apabila terjadi suatu kecelakaan dan kendaraan teman-teman rusak yang biaya servisnya yang mahal sampai berjuta-juta maka asuransi ini lah jawabanya!, jadi asuransi ini berguna sekali bagi kalian yang memiliki kendaraan dan suka pergi kemana-mana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun